Kim Taeyeon atau dikenal dengan Taeyeon merupakan member dari grup terkenal yaitu “Girls Generation”. Pada Oktober 2015, Taeyeon membuat debutnya sendiri sebagai penyanyi solo dengan album mini pertamanya “I”. Selain memiliki wajah yang cantik, taeyeon juga memiliki suara yang enak didengar. Walaupun kebayakan dari kita tidak mengerti arti lagunya, namun emosi yang Tayeon bawakan di setiap lagunya membuat kita terkadang ikut menangis. Apalagi jika menyanyikan lagu patah hati, kita jadi ikutan merasa sedih ketika mendengarnya menyanyi. Nah, Berikut ini 10 lagu Taeyeon yang bisa menggambarkan perasaan kita saat patah hati

1

Fine

 

Walaupun berjudul “Fine” namun sebenarnya lagu ini menceritakan bahwa sebenarnya kita merasa tidak baik-baik saja karena putus cinta. Dalam liriknya yang membuat ingin menangis yaitu :

Haru han dal il nyeonjjeum doemyeon
Setelah sehari, sebulan dan setahun
Seoro dareun ilsangeul saraga
Kita akan menjalani kehidupan yang berbeda


2

11:11

Lagu ini dirilis pada 1 November 2016 sebagai digital single. Lagu ini sukses merajai banyak tangga lagu serta meraih posisi ke-5 dalam charts Billboard World Digital Song dan terjual lebih dari 900.000 kopi di Korea Selatan sendiri. Berikut potongan beberapa lirik lagu 11:11

 

It’s 11:11
Jam 11:11
Oneuri han kani chae an nameun geureon sigan
Ketika tak ada banyak waktu yang tersisa
Uri sowoneul bilmyeo usdeon geu sigan
Ketika kita terbiasa membuat harapan dan tawa
Byeol ge da neol tteooreuge haji
Semuanya mengingatkanku padamu

Ne mam kkeutjarakcheoreom chagaun baram
Angin yang sedingin ujung hatimu
Changeul yeolmyeon ontong nega bureowa
Ketika aku membuka jendela, kau berhembus
I sigani jeonbu jinago namyeon
Ketika waktu berlalu
Ibyeori kkeutna isseulkka Yeah
Akankah sakit hati ini hilang?
Neol da ijeosseulkka
Akankah aku melupakanmu?


3

Rain

Lagu ini dirilis secara digital pada 3 Februari 2016, lagu ini masuk nominasi Mnet Asia’s Music Award (MAMA) 2016 dengan kategori Best Vocal Performance Female Solo. Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang terjebak dalam memori masa lalu saat hujan turun dan seseorang yang merindukan kenangan-kenangan indah tersebut. Berikut potongan beberapa liriknya

 

waenji nega bogopeun bam
Malam ini aku merindukanmu untuk beberapa alasan
chaoreuneun nunmul
Air mata yang mengalir
tteooreuneun naui mam sok
Mengenangmu di hatiku

biga omyeon naerineun gieoge beonjineun apeume
Kenangan turun saat hujan, menyebarkan rasa sakit
heumppeok ssodajineun neoreul boda
Melihatmu kebasahan
seonmyeonghaetdeon geu sigane meomchun chae
Yang jelas di saat itu,
chueoge jeojeun chae
basah dengan kenangan
areumdawotdeon neoreul geuryeo in the rain
Ku memikirkanmu saat kau indah di tengah hujan


4

Eraser

Lagu ini menceritakan tentang patah hati namun lagu ini juga penuh semangat karena mengajak kita untuk segera move on.

 

Wanbyeokhi neol jiwojul eraser
Untuk benar-benar menghapusmu, penghapus
Piryohae neol ijgi wihae
Aku membutuhkannya untuk melupakanmu
Kkaekkeusi nal ssisgyeojul eraser
Untuk membersihkanku, penghapus
Dasin neol wonhaji anhge
Aku takkan pernah membutuhkanmu lagi
Mokpyoreul hyanghan racer
Mengejar sebuah tujuan, pembalap
I mamsok chaser
Dalam hati ini, pemburu
Nal saeropge bakkwo brand new
Ubahlah aku menjadi seorang yang baru
Neoraneun akmongeseo
Dari mimpi buruk ini, yaitu kamu
Nal kkaewojwo you
Bangunkan aku, kamu


5

When I Was Young

https://www.youtube.com/watch?v=0rVOXXFZPv4

 

Lagu ini menceritakan tentang masa lalu ketika masih muda, yang disebut sebagai masa paling bodoh dan patah hati karena cinta.

 

Ije eojjeojyo nan andwaeyo
Apa yang harus aku lakukan, aku tak bisa
Amuri bulleodo doraojil ana
Berapa kali pun aku sebut, tetap tak akan kembali
Hokshi geuttae jinjak uri meomchwotdeoramyeon
Jika dulu kita berhenti
Deo joasseuljido molla gieokhanayo
Mungkin bisa lebih baik, apakah kau ingat?

When I when I was young geuttae
Ketika aku ketika aku masih muda, saat itu
Naega geudaego geudaega nail ttae
Ketika aku adalah kamu dan kamu adalah aku
When I when I was a fool jeongmal
Ketika aku ketika aku bodoh sekali
Amudo moreugo geudaeman al ttae
Ketika aku tak tahu siapapun kecuali kamu
Eottaetnayo gwaenchanatnayo
Bagaimana? Apakah itu baik-baik saja?

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments